Dengan Humanis, Anggota Koramil Dan Polsek Ngadirojo Himbau Warga Agar Selalu Memakai Masker

    Dengan Humanis, Anggota Koramil Dan Polsek Ngadirojo Himbau Warga Agar Selalu Memakai Masker

    WONOGIRI - Anggota Koramil 03/Ngadirojo bersama dengan anggota Polsek Ngadirojo seakan tiada henti melaksanakan patroli penegakan protkol kesehatan dalam upaya untuk mencegah dan memutus penyebaran Covid-19.

    Kegiatan patroli penggunaan masker saat ini dilaksankan diaekitaran Pasar Ngadirojo, Rabu(15/12). Dengan menyusuri pasar, anggota TNI-Polri tersebut memberikan himbauan penerapan protkes dan membagikan masker kepada pengunjung maupun pedagang.

    " Jika dalam Penertiban protokol kesehatan ini kita dapati warga yang tidak memakai masker, secara persuasif kita himbau dan kita ajak agar selalu memakai masker saat beraktifitas, serta kita berikan masker ", ucap Batuud Pelda Arifin disela kegiatan.

    Batuud menambahkan, upaya tersebut dilakukan untuk meningkatkan kesadaran dan kedisiplinan masyarakat di lingkungan pasar, baik pedagang maupun pengunjung agar tidak kendor dan mengabaikan dengan tidak menggunakan masker pada saat beraktivitas di luar rumah.

    " Kegiatan patroli Prokes di pusat keramaian ini kami laksanakan bertujuan untuk memutus penyebaran Covid-19 ", pungkasnya.

    (Arda 72).

    Pardal Riyanto

    Pardal Riyanto

    Artikel Sebelumnya

    Patroli Malam Koramil 08/Giriwoyo, Ajak...

    Artikel Berikutnya

    Ratusan Akseptor Sukseskan KB Kes Dalam...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Yakinkan Dapat Berjalan Dengan Lancar Dan Aman, Dandim 1710/Mimika Dampingi Wakapolda Papua  Pantau Langsung Pemungutan Suara Di TPS
    Hidayat Kampai: Nepo Baby, Privilege yang Jadi Tumpuan Kebijakan Publik?
    Polri Lakukan Asistensi ke Polda Jateng 
    Satgas Kizi TNI Konga XXXVII-J MINUSCA CAR Terima Penghargaan Environmental Penghargaan Penjagaan Lingkungan Terbaik
    Jelang Nataru Pusziad Gelar Latihan Terpadu Bahaya Bahan Peledak & Nuklir Biologi Kimia Bersama Bandara Internasional Soekarno-Hatta

    Ikuti Kami